Presiden Jokowi
Jakarta - Partai Amanat Nasional (PAN) menagih janji politik Presiden Jokowi terkait larangan rangkap jabatan di partai politik bagi menteri yang duduk di Kabinet Kerja.
Wakil Ketua Umum PAN Hanafi Rais mengatakan, Presiden Jokowi memiliki fatsun politik yang selama ini dipegang dan diyakini oleh publik dan seluruh partai koalisi."Bahwa siapapun yang berada di kabinet tentu tak boleh rangkap jabatan di mesin partai," kata Hanafi, di Gedung DPR, Jakarta, Rabu (17/1).Hal itu menanggapi rangkat jabatan Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto sebagai menteri perindustrian. Meski menjabat sebagai Ketum Golkar, Presiden Jokowi masih mempertahankan Airlangga di kabinet pemerintahannya.Reshuffle Kabinet Presiden Jokowi Kabinet Kerja