Menteri Luar Negeri (Menlu) Amerika Serikat, Rex Tillerson (Foto: Getty)
Moskow - Tudingan Amerika Serikat soal serangan kimia di Suriah Timur, bikin Rusia langsung respon mengecam dan menyatakan tidak bisa diterima dengan baik.
menurut Juru Bicara Kremlin, Dmitry Peskov menyatakan, Moskow tak setuju cara negara Donald Trump menyelidiki dugaan penggunaan senjata kimia di Suriah.Kemarin, Menteri Luar Negeri AS Rex Tillerson dan Duta Besar AS untuk PBB Nikki Haley bilang bahwa Rusia mungkin memiliki hubungan dengan serangan kimia yang dilaporkan di Ghouta Timur, Suriah."Kami dengan tegas tak setuju dengan pendekatan pemerintah Amerika, yang mengikuti jalur menggelincirkan penyelidikan sesungguhnya internasional mengenai kasus terdahulu, dan memilih untuk memasang cap tanpa dasar," kata Peskov kepada pers.Baca juga :
Diterjang Rudal Rusia, Rumah Sakit Kyiv Batal Direnovasi karena Terindikasi Tender Curang
Diterjang Rudal Rusia, Rumah Sakit Kyiv Batal Direnovasi karena Terindikasi Tender Curang
Rusia Amerika Serikat Zat Kimia Suriah