CEO Lippo Group, James Riady
Jakarta - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) masih terus mendalami dugaan keterlibatan Lippo Group sebagai korporasi dalam kasus suap perizinan Meikarta.
Juru Bicara KPK Febri Diansyah mengatakan, pemeriksaan CEO Lippo Group James Riady dalam rangka menyelidiki dugaan keterlibatan korporasi dalam kasus suap tersebut."Mulai dari pertemuan dengan Bupati, baik peristiwa ataupun pembicaraan yang dilakukan terkait apa, dan diklarifikasi sejauh mana kontribusi Lippo sebagai korporasi dalam proyek Meikarta," kata Febri, ketika dikonfirmasi, Rabu (31/10).Baca juga :
Onana Bakal Pindah ke Rumah Lama Paul Pogba
Penyidik KPK, kata Febri, ingin mendalami pembiayaan proyek Meikarta yang merupakan bisnis Lippo Group melalui James Riady. Selain itu, pemeriksaan James juga untuk melengkapi berkas perkara sejumlah tersangka kasus suap Meikarta.
Onana Bakal Pindah ke Rumah Lama Paul Pogba
Baca juga :
Chelsea Kembali Coret Sterling untuk Laga UECL
Chelsea Kembali Coret Sterling untuk Laga UECL
Suap Meikarta Kasus Lippo Group James Riady