Kamis, 26/12/2024 17:40 WIB

Presiden Jokowi Rayakan Idul Fitri di Jakarta

Presiden Jokowi memilih untuk merayakan Idul Fitri 1438 H di Jakarta. Dua tahun sebelumnya, Presiden Jokowi memilih untuk berlebaran di daerah.

Presiden Jokowi

Jakarta - Presiden Jokowi memilih untuk merayakan Idul Fitri 1438 H di Jakarta. Dua tahun sebelumnya, Presiden Jokowi memilih untuk berlebaran di daerah.

"(Shalat Ied) di Istiqlal," kata Jokowi ketika ditanya tempat melaksaanakan Salat Ied, sebagaimana dilansir Biro Pers, Media, dan Informasi Setpres, Sabtu (24/6)

Sementara, Presiden Jokowi akan merayakan malam takbiran menyambut Idul Fitri, di Bogor, Jawa Barat. "Di Bogor," singkatnya.

Pada tahun sebelumnya dua kota yang dipilih Jokowi untuk perayaan Hari Raya Idul Fitri adalah Banda Aceh, dan Padang. Sedangkan untuk pelaksanaan Salat Idul Adha, dipilih Banjarmasin dan Serang.

KEYWORD :

Presiden Jokowi Idul Fitri Lebaran




JURNAS VIDEO :

PILIHAN REDAKSI :